Steven Caple Jr. sedang dalam tahap negosiasi untuk menjadi sutradara film "Transformers" berikutnya. Filmmaker berusia 35 tahun ini telah menyutradarai "Transformers: Rise of the Beasts"
Bahkan ajaibnya, Steven Caple Jr. mampu menghadirkan rangkaian aksi spektakuler pertempuran para robot menjadi terasa dramatis.
Jika sobat teater ingin merasakan pengalaman menonton horor yang memiliki pendekatan dan nuansa yang sedikit berbeda, The Boogeyman layak jadi pilihan.
Visinema akan segera merilis sebuah film keluarga yang mengangkat budaya lokal dengan judul "Onde Mande!" pada pertengahan tahun 2023 ini. Sebagai rangkaian promosi sebelum penayangan resmi, Gala Premiere dan Konferensi Pers film "Onde Mande!" digelar di Cinepolis Senayan Park.
Tari Kematian, film horor terbaru karya Bram Ferino, mengisahkan tentang perjuangan seorang gadis remaja bernama Kinara (diperankan oleh Clarice Cutie) yang menghadapi perundungan di sekolahnya.
Film Catatan Si Boy yang akan tayang pada tanggal 17 Agustus 2023 di bioskop-bioskop di seluruh Indonesia telah merilis poster resmi, film ini disutradarai oleh Hanung Bramantyo.
Transformers: Rise of the Beasts berhasil melaju ke puncak box office setelah pertarungan sengit dengan "Spider-Man: Across the Spider-Verse", seri terbaru dalam waralaba film fiksi ilmiah Paramount berhasil keluar sebagai pemenang.