Film horor Vina: Sebelum 7 Hari telah menyentuh hati lebih dari 1 juta penonton hanya dalam 3 hari penayangannya. Film ini diangkat dari kisah nyata tragis Vina, seorang wanita yang menjadi korban pembunuhan di Cirebon pada tahun 2016
Sony Pictures bangktikan kembali kenangan masa kecil dengan hadirkan film petualangan berjudul Harold and the Purple Crayon versi live action.
How to Make Millions Before Grandma Dies, film drama keluarga mengharukan produksi Gross Domestic Happiness Thailand siap menjadi tontonan berkualitas untuk Anda.
Apakah wewe gombel akan kembalikan anak yang ia ambil kepada ibunya? Apakah akan ada yang jadi tumbalnya? Semua pertanyaan baru terungkap jawabannya di Film Marni: The Story of Wewe Gombel .
Sakaratul Maut dianggap sebagai momen tersulit dalam hidup, peralihan alam dunia menuju alam gaib. Dalam kondisi ini, manusia yang mengalami berjuang untuk bisa pergi dalam keadaan baik dimana semua tetap akan dipengaruhi tindak tanduknya semasa hidup.
Bagi sobat teater yang belum menonton versi aslinya, premis yang dibawakan akan terlihat cukup menarik, karena filmnya mengangkat tema isu perselingkuhan yang dibalut dengan teror makhluk tak kasat mata.
Anggy Umbara berhasil menyuguhkan pesona Vina lewat Nayla dengan visual efek yang cantik, sinematografinya ciamik, juga tatanan musik yang tidak berlebihan.